Senin, 10 Februari 2020

5 Cara Cepat Atasi Gelisah

Think Again - Setiap orang tentu pernah merasakan kecemasan, yang biasanya didasari kareba menghadapi rasa takut, memulai hubungan baru, ataupun tampil di depan orang banyak. 
Tentu, kecemasan akan membuatmu Gelisah dan tidak yakin untuk melakukan hal apapun. Untuk itu, perlu cara mengatasi itu semua. 
Namun apakah kamu tahu caranya?
Jika tidak, kali ini AkuratIntim merangkum dari berbagai sumber, ada beberapa hal yang harus kamu pikirkan.
Penasaran? Yuk langsung simak! 
Mengela napas 
Kamu bisa mengambil napas panjang dan hembuskan kembali. Lakukan beberapa kali agar kamu tidak Cemas
Kamu disarankan untuk bernapas kurang dari dua belas kali per menit. Dimana, menurut Ribet Heller, bahwa ketakutan adalah kegembiraan tanpa nafas. 
Menulis ulang skrip 
Profesor Sekolah Bisnis Harvard, Allison Wood Brooks, telah mempelajari banyak aspek kognitif, dari pergeseran ketakutan mereka jadi kegembiraan. 
Allinson berpendapat bahwa untuk mendukung perubahan tersebut, bisa dengan cara menulis kembali apa yang ingin dipidatokan. 
Banyak bergerak 
Ketika kamu Cemas, tentu rasa tegang akan menghampiri. Dalam kondisi tersebut, banyak bergerak merupakan pilihan terbaik agar tetap tenang. 
Sambil, sesekali kamu mengehela nafas panjang agar rasa gugup dan kecemasan hilang sementara waktu. 
Fokus 
Ketika kamu Cemas, tubuh tentu akan lebih tegang dan nafas sangat dangkal. Kamu harus bisa menggunakan teknik pernapasan baru, agar bisa fokus dengan apa yang dilakukan. 
Berpikir positif
Dalam banyak kondisi, kamu harus terus bepikir positif. Untuk apa? Agar kamu tetap tenang dan dapat mengendalikan secara penuh ketegangan yang menghampiri. 
Jadi, jangan sampai berpikir negatif agar semua rencana yang kamu lakukan berjalan lancar.

Sumber : Akurat.co

Tidak ada komentar:

Posting Komentar